Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Studi Kasus Kantor Kecamatan Sawit, Boyolali
DOI:
https://doi.org/10.53088/jikab.v1i3.23Kata Kunci:
User Engagement, Personal Capability, Top Management Support, education and training, Organization SizeAbstrak
This study aims to determine the influence of accounting information system factors on the system implemented in the Sawit District Office, Boyolali. This study uses primary data consisting of several independent variables including the influence of user involvement, personal capabilities, top management support, education and training programs and organizational size which will be examined whether it influences the performance of accounting information systems as the dependent variable. This research is a type of quantitative data. The population in this study amounted to 50 employees involved in accounting information systems, so the entire population was used as a sample. This research method includes data analysis methods using data quality tests, classic assumption tests and multiple regression analysis with results showing user involvement, personal capabilities, top management support, education and training programs, organizational size partially or simultaneously affect information system performance accountancy.
Unduhan
Referensi
Biwi, Arzia, Ananta Wikrama Tungga Atmaja, and Nyoman Ari Surya Darmawan. (2015). Pengaruh Kapabilitas Personal Dan Dukungan Manajemen Puncak Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Pt. Tirta Mumbul Jaya Abadi Singaraja.” E-Journal S! Ak Universitas Pendidikan Ganeha 3(1).
Fani, L. N. Y., Darmawan, N. A. S., SE, A., & Purnamawati, I. G. A. (2015). Pengaruh Kecanggihan Teknologi Informasi, Kemampuan Teknik Pemakai, dan Dukungan Manajemen Puncak Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Studi Empiris pada PT. PLN (Persero) Area Bali Utara (Kantor Pusat). JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha, 3(1), 1-12.
Ghozali. (2018). “Ghozali. Uji Koefisien Determinasi.” Journal of Management and Business 4.
Ghozali, Imam. (2013). “Aplikasi Analisis Dengan Program SPSS.” Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Gustiyan, Hary. (2014). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Pada Bank Perkreditan Rakyat (BPR) DI Tanjung Pinang. Tetrahedron Letters 4(7), 1–21.
Juliarsa, Gede. (2012). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Sistem Informasi Akuntansi Pada LPD Di Kecamatan Denpasar Utara. E-Jurnal Akuntansi 1(1).
Mardiana, I. Gede Eka Putra, Ni Kadek Sinarwati, and Anantawikrama Tungga Atmadja. (2014). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Perkreditan Desa (LPD) Di Kecamatan Susut. E-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha 2(1).
Mulyadi. (2016). Sistem Akuntasi. Jakarta: Salemba Empat.
Mutmainna. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Sistem Informasi Akuntansi (SIA) (Studi Kasus PT. Bank Sul-Selbar Makassar. Skripsi. Universitas Muhammadiyah Makassar.
Nugerahmawati, Astuti. 2013. Pengaruh Partisipasi Pemakai Sistem Informasi, Kemampuan Pemakai, Ukuran Organisasi terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi dengan Kompleksitas sebagai Variabel Moderating. Skripsi. Bandung. Universitas Pasundan.
Putra, Sonia Rizqi Anggorowati &. Ulinnuha Yudiansa. (2019). Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi (Studi Pada PD BPR BKK Kebumen). Repository Universitas Ahmad Dahlan 2(1):1–19.
Romney, and Steinbart. (2018). Sitem Informasi Akuntasi. Pengertian Sistem Informasi Akuntasi 6(11): 951–52.
Rusdi, Dedi, and Nurul Megawati. (2011). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Sistem Informasi Akuntansi (Sia). Majalah Ilmiah Sultan Agung 49(125).
Sahusilawane, Wildoms. 2014. Pengaruh Partisipasi Pemakai dan Dukungan Manajemen Atasan terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi (Studi Kasus Bank Umum Pemerintah). Jurnal Organisasi dan Manajemen, 10(1), 37-43.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Bisnis (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi Dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Suharni, Siti. 2011. Pengaruh Keterlibatan Pemakai terhadap Kinerja Sistem Informasi Akuntansi pada Sekretariat Daerah dan BKD Kabupaten Ngawi. Jurnal Sosial 12(2), 108-121.
Susanto. (2015). 12 Pengertian Informasi Menurut Para Ahli Lengkap. Bandung: Penerbit Lingga Jaya.
Vinet, Luc, and Alexei Zhedanov. (2011). A ‘missing’ Family of Classical Orthogonal Polynomials. Journal of Physics A: Mathematical and Theoretical, 44(8), 1689–99. doi: 10.1088/1751-8113/44/8/085201.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Lutfi Apriana, LMS. Kristiyanti, M. Hasan Ma’ruf
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Pernyataan Hak Cipta dan Lisensi
Dengan mengirimkan manuskrip ke Jurnal Ilmiah Keuangan Akuntansi Bisnis (JIKAB), penulis setuju dengan kebijakan ini. Tidak diperlukan persetujuan dokumen khusus.
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mempertahankan semua hak mereka atas karya yang diterbitkan, tak terbatas pada hak-hak yang diatur dalam laman ini.
- Penulis mengakui bahwa Jurnal Ilmiah Keuangan Akuntansi Bisnis (JIKAB) sebagai yang pertama kali mempublikasikan dengan lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional (CC BY 4.0).
- Penulis dapat memasukan tulisan secara terpisah, mengatur distribusi non-ekskulif dari naskah yang telah terbit di jurnal ini kedalam versi yang lain (misal: dikirim ke respository institusi penulis, publikasi kedalam buku, dll), dengan mengakui bahwa naskah telah terbit pertama kali pada Jurnal Ilmiah Keuangan Akuntansi Bisnis (JIKAB);
- Penulis menjamin bahwa artikel asli, ditulis oleh penulis yang disebutkan, belum pernah dipublikasikan sebelumnya, tidak mengandung pernyataan yang melanggar hukum, tidak melanggar hak orang lain, tunduk pada hak cipta yang secara eksklusif dipegang oleh penulis.
- Jika artikel dipersiapkan bersama oleh lebih dari satu penulis, setiap penulis yang mengirimkan naskah menjamin bahwa dia telah diberi wewenang oleh semua penulis bersama untuk menyetujui hak cipta dan pemberitahuan lisensi (perjanjian) atas nama mereka, dan setuju untuk memberi tahu rekan penulis persyaratan kebijakan ini. Jurnal Ilmiah Keuangan Akuntansi Bisnis (JIKAB) tidak akan dimintai pertanggungjawaban atas apa pun yang mungkin timbul karena perselisihan internal penulis.
Lisensi :
Jurnal Ilmiah Keuangan Akuntansi Bisnis (JIKAB) diterbitkan berdasarkan ketentuan Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional (CC BY 4.0). Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk :.
- Berbagi — menyalin dan menyebarluaskan kembali materi ini dalam bentuk atau format apapun;
- Adaptasi — menggubah, mengubah, dan membuat turunan dari materi ini untuk kepentingan apapun.
Lisensi :
- Atribusi — Anda harus mencantumkan nama yang sesuai, mencantumkan tautan terhadap lisensi, dan menyatakan bahwa telah ada perubahan yang dilakukan. Anda dapat melakukan hal ini dengan cara yang sesuai, namun tidak mengisyaratkan bahwa pemberi lisensi mendukung Anda atau penggunaan Anda.
- Berbagi Serupa — Apabila Anda menggubah, mengubah, atau membuat turunan dari materi ini, Anda harus menyebarluaskan kontribusi Anda di bawah lisensi yang sama dengan materi asli.